Belajar Bahasa Jepang | Pelajaran 29

Pelajaran 29 | ICHINICHI NI SANKAI NONDE KUDASAI. | 1日に3回飲んでください

Setelah pergi ke klinik dan ditanya dokter, Kuon didiagnosa terkena radang lambung dan dokter memberikannya resep obat untuk diambil di apotek. Ia kini berada di apotek dan apoteker memberinya obat sambil menyuruh Kuon untuk meminum obat tersebut tiga kali sehari. Bagaimana ungkapan apoteker tersebut? Inilah seri Ayo Belajar Bahasa Jepang ke-29.

 Silakan Putar Audio Percakapan Diatas:

Sumber: NHK World

Posting Komentar